SISTEM DIGITAL

Perkembangan teknologi dalam bidang elektronika sangat pesat, kalau beberapa tahun lalu rangkaian elektronika menggunakan komponen tabung hampa, komponen diskrit, seperti dioda, transistor, maka sekarang sudah lain, yaitu menggunakan sistem digital, dan dalam peralatan digital peyajian data atau informasi merupakan susunan angka-angka yang diyatakan dalam bentuk digital (rangkaian logika).
Ada beberapa rangkaian dasar dari logika digital, yaitu gerbang NOT, gerbang AND, gerbang OR, gerbang NAND, gerbang NOR, gerbang XOR, gerbang XNOR. Mata kuliah sistem digital bertujuan agar mahasiswa memahami cara yang sistematis dalam menspesifikasikan, merancang dan menganalisa sistem digital.

0 komentar:

Posting Komentar

 
http://www.mailonpix.com/images/3b036cc723d0b783bebc1ca67dddc2db.gif; widht='120'/>